ALMANAR.ID – Pengurus OSPA Putri bagian swalayan meningkatkan pelayanan dengan menggunakan Id Card yang dapat membedakan yang mana pembeli dan penjual.
Dan sistem pembayaran sudah menggunakan sistem barcode untuk meminimalisir terjadinya perbedaan harga pada santri.
Hal tersebut disampaikan oleh Ust. Ilham Maulana, Penanggung Jawab Swalayan Putri Elmart Selasa, (20/2/2024) kepada seluruh Pesantren Modern Al Manar melalui grup whatsapp pengurus.